[KALAHARI] Isu Lingkungan Dalam Pilpres 2024 : Sejauh Mana Komitmen Capres-Cawapres?
Pemilihan Presiden 2024 akan segera berlangsung. Selain latar belakang dan pemilihan pasangan, salah satu hal yang harusnya tak lepas dari penilaian publik sebelum memilih capres dan cawapres adalah visi dan misinya. Salah satu yang menjadi isu penting tahun ini ialah isu lingkungan dan transisi energi. Berdasarkan riset yang dilakukan Indikator Politik dan Yayasan Indonesia Cerah pada 2021 lalu, 82% dari 4.020 responden yang merupakan Gen Z dan Millennial, memandang isu pencemaran ling...